Dinda Kirana Pantang Cinlok –

<p>Terlibat cinta lokasi (cinlok) saat syuting adalah hal lumrah di dunia hiburan. Namun hal itu tak berlaku bagi Dinda Kirana. &ldquo;Dari dulu syuting stripping, nggak ada track record Dinda cinlok sama siapa gitu,&rdquo; ucap Dinda.</p>

<p>Seganteng apapun lawan main&shy;nya, pesinetron <em>Takdir Cinta Yang Kupilih</em> ini pantang baper (terbawa perasaan).</p>

<p>&ldquo;Kayak nangis, aku selalu men&shy;dalami karakter. Setelah <em>cut </em>ya itu akan lepas, kembali jadi diri aku sendiri,&rdquo; jelas Dinda.</p>

<p>Model berusia 28 tahun ini tak melulu membangun <em>chemis&shy;try</em> dengan lawan main.</p>

<p>&ldquo;Nggak harus ngobrol tiap waktu. Jadi aman saja,&rdquo; tutup Dinda.</p>

<p>Artikel ini tayang di <em>Rakyat Merdeka</em> Cetak edisi Senin 7/8/2023 dengan judul <strong>Dinda Kirana, Pantang Cinlok</strong></p> . Sumber : Berita Gosip Artis Terkini

About The Author

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *